5 Cara Menyamakan Warna Kulit di Photoshop Terlengkap - KUTEKNO
Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

5 Cara Menyamakan Warna Kulit di Photoshop Terlengkap

        Cara Menyamakan Warna Kulit di Photoshop - Bagi kalian yang sedang mencari Cara Menyamakan Warna Kulit di Photoshop kalian dapat menyimak artikel di bawah ini agar pemahaman kalian bertambah dan dapat mempraktekannya dengan benar yaa..

Cara Menyamakan Warna Kulit di Photoshop

Menyamakan Warna Kulit di Photoshop

       Seiring dengan adanya perkembangan, aplikasi edit foto terus berkembang. Ada beberapa alasan kenapa kita harus melakukan pengeditan foto. Selain itu, keperluan edit foto  tidak hanya untuk foto pribadi tetapi terkadang juga digunakan untuk keperluan pekerjaan, atau dokumentasi. Selain, itu ada beberapa alasan pula kenapa perlu melakukan editing foto pada produk perusahaan, seperti:

  • Foto mewakili citra perusahaan
  • Yang melakukan proses editing akan mengalami perbaikan
  • Kualitas foto yang baik dapat meningkatkan pendapatan perusahaan

Proses editing foto tidak hanya digunakan untuk mengedit foto produk saja, tetapi juga digunakan untuk mengedit hasil foto jepretan para model. Foto-foto model yang tersebar dimajalah maupun sosial media 

Selain itu, diantara kalian para kpopers pastinya sudah tidak asing dengan istilah “whitewashed”. Whitewash adalah proses editing foto yang cenderung untuk memutihkan foto/video idol Kpop. Whitewashed bukanlah sebuah hal yang asing dunia Kpop. Whitewashed digunakan untuk mencerahkan foto-foto idol Kpop agar terlihat lebih menarik dan aestehtic.

Nah, bagi kalian yang ingin memperbaiki tampilan foto, kalian bisa mengeditnya dengan menggunakan aplikasi photoshop. Untuk sekarang, aplikasi photoshop tidak hanya bisa digunakan d PC kalian, tetapi sekarang juga digunakan dismartphone kalian. Disini Minku akan memberikan tutorial dan cara menyamakan warna kulit diphotoshop. 


Rekomendasi Aplikasi  Photoshop untuk Editing

       Berikut adalah beberapa rekomendasi aplikasi photoshop dan lainya yang bisa digunakan dismartphone dan komputer kalian, diantara lain:

  • Adobe Photoshop Lightroom
  • Adobe Photshop Express
  • Adobe Photoshop Sketch
  • Picsart Photo Studio
  • Photo Director
  • Snapseed

Baca Juga : Cara Menyamakan Warna Kulit di Picsart

Tutorial dan Cara Menyamakan Warna Kulit di Photoshop

         Setelah banyak kata pembuka, disini Minku akan memberikan tutorial cara menyamakan warna kulit di Photoshop sangat mudah untuk dilakukan. Biasanya warna gelap atau terang pada foto terjadi karena pengaruh efek cahaya. Maka dari itu pada saat kalian sedang foto menggunakan camera digital atau foto dari hp  dengan bantuan teman biasanya mereka seenaknya langsung mem-foto / melakukan pemotretan tanpa melihat hasilnya bagus atau tidak nantinya. 

Seringkali kita melihat hasil foto dengan warna tidak sama dan warna tidak merata pada kulit karena efek pencahayaan. Tapi tenang saja karena warna kulit yang tidak merata dapat diatasi dan dibuat sama rata warnanya dengan photoshop.Maka dari itu Minku akan memberikan tutorial cara menyamakan warna kulit di photoshop. 

Dibawah ini adalah cara dan tutorial menyamakan warna kulit di photoshop:

  1. Langkah yang pertama adalah Bukalah file foto yang akan diedit di Adobe Photoshop. Klik kanan pada layer Background dan klik Duplicate Layer. Kemudian Zoom in foto hingga area wajah (serta tubuh, bila ada kulit tubuh yang terlihat) tampak lebih fokus dan detail. Jika sudah klik Quick Mask Mode, klik Brush Tool dan pilih kuas berukuran sedang (pilih kuas berukuran kecil untuk mewarnai area yang susah dijangkau; seperti tepian-tepian dekat rambut, telinga, bibir atau mata). Kini mulai warnai area kulit yang akan diubah warnanya, kulit yang diseleksi akan di tutupi tinta merah seperti pada gambar.
  2. Berlanjut ke teknik selanjutnya. Kemudian klik Quick Mask Mode untuk mengaktifkan mode seleksi (tinta merah hilang dan berubah menjadi garis putus-putus). Klik Rectangular Tool, klik kanan dan pilih Select Inverse. Berikut panduan pemilihan warna kulit:
  3. Efek mencerahkan: jika memgklik ini kita akan memilih warna kulit yang paling cerah atau medium dalam foto untuk diaplikasikan ke seluruh kulit.
  4. Efek menggelapkan (tanned): jika kita mengklik ini kita akan memilih warna kulit yang sedikit agak gelap, warna yang paling gelap akan kelihatan berlebihan.
  5. Jika sudah selesai jangan lupa untuk menyimpn foto yang warna kulitnya sudah disamakan. Warna kulit yang cerah memang menjadi dambaan setiap wanita (dan juga pria beberapa dekade belakangan), meski demikian Minku sarankan untuk tetap aplikasikan warna senaturan mungkin.


Akhir Kata

       Nah diatas adalah penjelasan dan tutorial cara menyamakan warna kulit di aplikasi photoshop. Disarankan untuk kalian yang akan melakukan pengeditan seperti ini untuk menggunakan PC atau laptop saja, ya. Semoga apa yang sudah Minku berikan dapat kalian aplikasi dan praktekan dengan mudah. 

Dari Minku juga mohon maaf apabila ada yang kurang jelas. Thank you for reading and see you on next artikel.